Gambar

Gambar

Pilih mana Innova bensin atau diesel yang bagus



Toyota Kijang Innova merupakan mobil MPV paling popular di tahun 2014, dengan adanya penggerak roda belakang, sehingga mobil ini mampu memiliki peforma tarikan yang hebat dan luar biasa, dengan tenaga mesin yang dimiliki Innova ini kemudiaan di hantarkan pada roda belakang ternyata tidak membuat tarikan kendor atau berat. Inilah kehebatan serta keuntungan membeli Toyota Innova bensin ataupun diesel dengan peforma utama yang dimiliki oleh mobil Toyota Kijang Innova baik yang berbahan bakar solar/diesel maupun bensin.



Mobil Toyota Kijang Innova berkapasitas muatan 7 orang penumpang ditambah satu orang pengemudi, namun bila di tambah menjadi 9 atau 10 orang sepertinya tidak jadi masalah, karena kontruksi kai – kaki mobil dan luas kabin mobil ini masih memadai, hal ini menjadi salah satu alasan membeli Toyota kijang innova buat keluarga. Mesin yang di gunakan oleh Kijang Innova termasuk menggunakan teknologi baru Toyota, dengan spesifikasi mobil Toyota Innova terbaru 2015 seperti mesin-mesin yang menggunakan system distribusi bahan bakar injeksi yang di control secara elektronik plus VVT-I, dan untuk versi diesel sudah menggunakan teknologi COMMON rail generasi keduadengan kronologis kinerja injeksi langsung di salurkan ke ruang bakar dan turbo charger, sehingga kerja mesin dapat diatur atau di kendalikan oleh computer / ECU (Engine Control Unit). Hal ini termasuk modifikasi mobil Toyota Innova terbaru danterbaik dari segi teknologi.


Perbandingan Innova bensin atau diesel dengan membandingkan dari segi harga beli, penggunaan bahan bakar, harga jual kembali dan biaya service dari kedua jenis mobil tersebut yaitu, harga beli Innova diesel lebih mahal di bandingkan Innova bensin, walaupun demikian sangat berharga jika memilihInnova diesel sebagai mobil keluarga anda. Dan jika dilihat dari biaya service yang akan anda keluarkan pada Km 40 ribu kurang lebih sekitar 1,6jt jauh lebih murang di bandingkan Innova bensin yang kurang lebih 2jt pada Km 40 ribu. Berdasarkan perbandingan tersebut, dapat di simpulkan bahwa Innova diesel lebih baik dari Innova bensin. Tentu masing-masing mempunyai pendapat yang berbeda tentang kekurangan dan kelebihanya tersebut, yang terpenting adalah sesuaikan dahulu kebutuhan seperti apa sebelum anda membelinya, semoga informasi tersebut diatas jauh lebih bermanfaat bagi anda.

Powered by 123ContactForm | Report abuse